Cara Membuat Rekening Bank Untuk Organisasi Ikatan Alumni

Cara Membuat Rekening Bank Untuk Organisasi Ikatan Alumni - Untuk menghimpun dana suatu organisasi harus memiliki rekening sendiri bukan reening pribadi/ perorangan. Oleh sebab itu, pengurus suatu organisasi wajib mengumpulkan syarat-syarat supaya rekening bank bisa dibuat.


Pembukaan rekening baru untuk Bank suatu Organisasi, Kelompok atau Badan Hukum tidak segampang membuat rekening perorangan. Organisasi anda harus menyertakan AD/ART yang telah disahkan oleh Notaris setempat/ domisili.

Berikut Persyaratan Pembukaan Rekening Bank BRI :

1. Akta Pendirian atau AD/ART
2. Foto Copt Para Pengurus
3. Foto Copy Surat Keterangan Domisili Organisasi/ Usaha (Dari Kelurahan atau Kecamatan)

Semua persyaratan diatas harus dilegalisir oleh Notaris. Sedangkah untuk Biaya Administrasi yang dibutuhkan untuk notaris biasanya maksimal 250 ribu dengan catatan draff AD/ART (anggaran dasar/ anggaran rumah tangga) sudah diketik rapi ketika datang ke Notaris.

No comments:

Post a Comment

PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.