Cara mudah download gambar di situs web internet - mungkin bagi sebagian orang, tulisan ini sangat tidak menarik. tetapi bagi mereka para pelajar mulai anak TK, SD, SMP, SMA atau SMK yang baru mengenal dunia internet seperti browsing-browsing, baik itu download artikel maupun download gambar-gambar tulisan ini merupakan sebuah pengetahuan yang luar biasa bagi mereka.
berikut langkah-langkah cara mendownload gambar (picture) di internet, baik di situs website, blog, ataupun pada saat pencarian di search engine lewat google.
1. Klik kanan pada gambar yang akan didownload.
2. Pilih "Save Image As"
3. Pilih lokasi penyimpanan di komputer anda, lalu berikan nama baru bila perlu.
4. Klik save
silahkan dicoba anak-anak, siswaku yang saya banggakan, hehe. semoga artikel tentang cara mendownload gambar di internet ini bermanfaat.
No comments:
Post a Comment
PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.
Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.