Cara mudah mengembalikan file yang hilang karena disembunyikan virus

Cara mudah mengembalikan file yang hilang karena disembunyikan virus - apakah anda pernah mengalami kehilangan file ataupun folder pada flashdisk maupun pada komputer anda karena disembunyikan virus??


nah, bagi anda yang sedang mengalami kejadian kehilangan file/ folder pada hardrive maupun pada flashdisk anda, silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini.

1. buka cmd terus pilih drive misal di drive D.
2. ketikan D:
3. kemudian ketik attrib -s -h /s /d *.*
4. Kemudian Tekan Enter, tunggu sampai proses selesai.

setelah itu cek drive tersebut maka sudah tidak terhidden lagi. itulah triks cara mudah mengembalikan file yang hilang karena disembunyikan atau dihidden virus, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

No comments:

Post a Comment

PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.